Technical Support Supervisor

Website PT Mustika Indah Permai

PT Mustika Indah Permai, merupakan anak perusahaan PT Adaro Energy Tbk yang bergerak di bisnis tambang batubara dengan lokasi Site di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan.

PT Mustika Indah Permai sedang mencari talent-talent terbaik untuk bergabung dengan team kami pada posisi berikut:

Technical Support Supervisor

Kualifikasi :

  1. S1 Teknik Pertambangan ,Teknik Sipil
  2. Minimum 3 tahun pengalaman di posisi yang sama
  3. Mengerti data base dan data prosesing, memahami project management
  4. Bersedia ditempatkan di Lahat, Sumatera Selatan

Job Deskripsi :

  1. Menyiapkan  data base penambangan, pengolahan batubara hingga pengangkutan dan pengapalan batubara
  2. Melakukan processing dan pengolahan data dan analisa database penambangan
  3. Membuat presentasi dan memvisualisasikan hasil pengolahan data
  4. Membuat laporan berkala kepada para stakeholder terkait, dan membuat laporan khusus yang terkait kegiatan penambangan

Contact us

PT Mustika Indah Permai