Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral – Capaian Kinerja Tahun 2020 Sub Sektor Minerba



Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral – Capaian Kinerja Tahun 2020 Sub Sektor Minerba

Bulan K3 Nasional Tahun 2021 – Kepmenaker Nomor 365 Tahun 2020 : https://youtu.be/wHDXD5QjoEY

Undang-undang nomor 3 tahun 2020 tentang perubahan atas undang-undang nomor 4 tahun 2009 tentang pertambangan mineral dan batubara telah diundangkan dan berlaku efektif sejak tanggal 10 juni 2020.
Undang-undang minerba yang baru disusun melalui serangkaian proses bersama DPR dan stakeholder terkait.
Pada akhirnya undang-undang minerba ini diharapkan dapat menjawab berbagai permasalahan kegiatan di sektor pertambangan minerba, sesuai dengan tuntutan perkembangan zaman untuk mewujudkan keadilan dan kesejahteraan masyarakat, sesuai amanat pasal 33 undang-undang dasar 45.
Pemerintah terus mendorong pemanfaatan batubara, untuk kepentingan dalam negeri, salah satunya mendukung pemanfaatan batubara menjadi dimetil eter sebagai alternatif energi untuk menggantikan elpiji.
Pada tahun 2020 pemanfaatan batubara domestik mencapai 132 juta ton dari produksi sebesar 558 juta ton.
Sedangkan DMO batubara di tahun 2021 ditargetkan sebesar 137,5 juta ton dari target produksi nasional, 550 juta ton.
Kemudian yang terkait dengan mineral kami sampaikan program pemerintah terus mendorong pembangunan smelter untuk meningkatkan nilai tambah mineral dan multiflyer effect perekonomian.
Tahun 2020 telah diselesaikan sebanyak 19 smelter, terdiri dari 13 smelter Nikel, 2 smelter Bauksit, 1 smelter besi, 2 smelter tembaga, 1 smelter mangan.
Sedangkan tahun 2021 direncanakan akan terdapat 4 tambahan smelter, yang akan beroperasi

Semoga Bermanfaat.
Salam,
Dunia Tambang Kita
Horas Pasaribu

dunia tambang kita,horas pasaribu,kementerian energi dan sumber daya mineral,kementerian esdm,Catatan Kinerja Tahun 2020 Sub Sektor Minerba,undang-undang nomor 3 tahun 2020,uu no 3 tahun 2020,uu pertambangan mineral dan batubara,mineral dan batubara,smelter nikel,smelter nikel indonesia,smelter bauksit,smelter mangan,smelter tembaga,smelter tembaga di indonesia,smelter besi,smelter,arifin tasrif,catatan kinerja

Source